Kaktus tumbuh di daerah padang pasir yang panas dan kering. Batang kaktus memiliki kulit yang tebal untuk mengurangi penguapan air
Daun-daun kaktus yang sebenarnya adalah duri-duri pada batang kaktus. Duri-duri ini mempunyai permukaan yang kecil sehingga mengurangi kehilangan air karena penguapan. Selain itu , duri juga melindungi dari hewan-hewan yang ingin merusak lapisan tahan airnya.
Daun-daun kaktus yang sebenarnya adalah duri-duri pada batang kaktus. Duri-duri ini mempunyai permukaan yang kecil sehingga mengurangi kehilangan air karena penguapan. Selain itu , duri juga melindungi dari hewan-hewan yang ingin merusak lapisan tahan airnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar